Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Magis Marc Marquez Saja Tak Cukup Akhiri Kebobrokan Honda pada MotoGP

By Agung Kurniawan - Sabtu, 10 September 2022 | 22:00 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, berbicara dengan kru saat tes resmi MotoGP di Sirkuit Misano, Italia, 7 September 2022.
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, berbicara dengan kru saat tes resmi MotoGP di Sirkuit Misano, Italia, 7 September 2022.

BOLASPORT.COM - Masalah yang tengah dialami Honda dinilai tidak akan selesai dengan hanya mengandalkan daya magis milik Marc Marquez saja.

Tidak bisa dipungkiri bahwa absennya Marc Marquez memberikan dampak yang luar biasa bagi Honda dalam mengarungi sisa musim 2022 ini.

Pembalap Repsol Honda tersebut harus menepi lagi usai berakhirnya GP Italia 2022 guna naik meja operasi keempat kalinya.

Operasi kembali dilakukan Marc Marquez sebagai upaya menyembuhkan cedera tulang lengan kanannya yang didapat pada musim 2020 lalu.

Selain karena absennya Baby Alien, masalah Honda bertambah mengingat performa kuda besi mereka yang kurang kompetitif.

Para pembalap yang ada baik dari tim pabrikan dan satelit tak mampu memacu RC213V hingga ke batas potensi maksimal yang dimiliki.

Masalah motor menjadi salah satu hal yang krusial yang membuat Honda tampil seperti macan ompong sejak dua tahun terakhir.

Sejak peraih delapan gelar juara dunia itu mendapatkan cedera, pengembangan RC213V tidak berjalan seperti yang diharapkan.

Baca Juga: 3 Tahun Beruntun Dibikin Nyesek Marc Marquez, Andrea Dovizioso Cuma Kurang Mujur


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X