Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kabar Baik Persis Solo Jelang Duel Berat Kontra Tim Unbeaten

By Ibnu Shiddiq NF - Kamis, 22 September 2022 | 14:15 WIB
Penyerang Persis Solo, Fernando Rodrigues Ortega (tengah), melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan kelima Liga 1 2022 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jawa Barat, 19 Agustus 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang Persis Solo, Fernando Rodrigues Ortega (tengah), melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan kelima Liga 1 2022 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jawa Barat, 19 Agustus 2022.

BOLASPORT.COM - Persis Solo mendapatkan angin segar jelang melakoni laga berat melawan tim tak terkalahkan di Liga 1 2022/2023.

Persis dijadwalkan bentrok menghadapi PSM Makassar pada pekan ke-11 di Stadion Manahan Solo, Kamis (29/9/2022).

Pertandingan ini diprediksi tidak mudah bagi tim tuan rumah mengingat PSM sedang berada pada perfoma terbaik mereka.

Tim asuhan Bernardo Taveres belum pernah mencicipi kekalahan dan bertengger di posisi kedua klasemen sementara Liga 1 2022/2023.

Baca Juga: Timnas Curacao Mendarat di Jakarta Jelang Hadapi Timnas Indonesia

Meski begitu, Persis juga punya bekal positif untuk menjamu tim beralias Juku Eja tersebut.

Fabiano Beltrame dkk sebelumnya sukses menjungkalkan klub papan atas lainnya, Madura United dan Bali United.

Selain itu, Laskar Sambernyawa juga berpeluang tampil dengan kekuatan penuh menyusul pulihnya sejumlah pilar inti.

Dua pemain asing Persis, Jaimerson Xavier dan Fernando Rodirguez Ortega punya kans tampil sejak awal.

Keduanya sempat absen pada beberapa laga terakhir karena dibekap cedera.

Jaimerson terkapar karena cedera hasmtring saat Derbi Jawa Tengah melawan PSIS Semarang.

Sementara Fernando Rodriguez baru saja menjalani operasi pada bagian rahangnya.

Kini keduanya sudah dinyatakan pulih dan bisa bergabung latihan tim.

Baca Juga: Keyakinan Menpora terhadap Timnas Sepak Bola Amputasi Indonesia

"Saya rasa kondisi Jaimerson sudah bisa comeback. Namun memang latihannya sementara masih di pinggir. Dia belum 100 persen fit," ucap caretaker Persi, Rasiman.

"Kami tes lagi untuk melihat apakah dia bisa join tim atau belum. Karena ada parameter tes yang harus dilewati oleh setiap pemain yang cedera."

"Kami tidak mau pemain cedera langsung masuk tim karena ini berisiko," kata Rasiman menambahkan.

"Mudah-mudahan Fernando (Rodriguez) bisa fit minggu ini,” tandasnya.

Menanti Kedatangan Pelatih Baru

Persis dikabarkan akan segera mengumumkan pelatih baru mereka suesai laga melawan Bali united atau saat jeda kompetisi.

Pelatih anyar Persis dirumorkan berasal dari luar negeri dan mempunyai latar belakang cukup mentereng.

Dari sekian kandidat merutut pada dua sosok pelatih dari Amerika Latin, yakni Alexandre Gama dan Benjamin Mora.

Patut dinantikan siapa arsitek yang bakal mendongkrak posisi Laskar Sambernyawa di klasemen bawah Liga 1 2022/2023.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : ligaindonesiabaru.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X