Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Indonesia Diharapkan Jadi Pelipur Lara usai Tragedi Kanjuruhan saat Tampil di Piala AFF 2022

By Wila Wildayanti - Minggu, 20 November 2022 | 22:30 WIB
Skuat timnas Indonesia/skuad timnas Indonesia sedang menyanyikan lagu kebangsaan saat bertanding di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia/skuad timnas Indonesia sedang menyanyikan lagu kebangsaan saat bertanding di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.

Ajang dua tahunan tersebut segera digulirkan sehingga AFF memohon agar Indonesia siap menggelar turnamen ini.

“Terima kasih Pak Menpora, hari ini kami dapat kehormatan bisa diterima Pak Menpora."

"Kunjungan kami ke sini membawa pesan khusus sebagai utusan khusus dari Presiden AFF bahwa, Piala AFF 2022 akan mempertandingkan home away,” ujar Francisco Kalbuadi sebagaimana dilansir BolaSport.com dari laman resmi Kemenpora, Minggu (20/11/2022).

Baca Juga: Piala AFF 2022 Bentrok, PSSI Singgung Komitmen Klub Lepas Pemain ke Timnas Indonesia

“Jadi kami memohon kepada Pemerintah melalui Pak Menpora agar partai kandangnya pada bulan Desember nanti bisa dilaksanakan di Indonesia,” ucapnya.

Harapannya Indonesia bisa menggelar Piala AFF 2022 tanpa ada masalah.

Timnas Indonesia yang bergabung dalam Grup A Piala AFF 2022 bakal menghadapi Thailand, Kamboja, Filipina, dan Brunei Darussalam.

Dalam empat pertandingan itu, nantinya timnas Indonesia akan menjalani dua laga kandang yakni melawan Kamboja pada 23 Desember 2022 dan kontra Thailand pada 29 Desember 2022.

Sementara untuk dua laga melawan Filipina dan Brunei Darussalam, timnas Indonesia akan tampil tandang.

Dengan tampil dua kali dalam laga kandang, Kalbuadi pun memiliki harapan di tengah berhentinya kompetisi di Indonesia.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Kemenpora.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X