Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Syabda, Ikhsan, Christian dkk Kurang Jam Terbang, Ini Tanggapan Pelatih Tunggal Putra Indonesia

By Delia Mustikasari - Sabtu, 26 November 2022 | 15:15 WIB
Pelatih bulutangkis tunggal putra Indonesia, Irwansyah, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, 23 November 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih bulutangkis tunggal putra Indonesia, Irwansyah, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, 23 November 2022.

BOLASPORT.COM - Indonesia memiliki tunggal putra lapis kedua setelah Anthony Sinisuka Ginting dan kawan-kawan. Mereka adalah Syabda Perkasa Belawa, Ikhsan Leonardo Imanuel Rumbay, Christian Adinata, dan Bobby Setiabudi.

Namun, mereka belum mendapat banyak kesempatan berlaga pada turnamen BWF World Tour. Dari empat pemain lapis kedua, hanya Syabda Perkasa Belawa yang tahun ini meraih gelar pada Malaysia International Series.

Ikhsan Leonardo Imanuel Rumbay dan Christian Adinata tampil pada Australian Open 2022 yang masuk BWF World Tour Super 300, tetapi belum berhasil melangkah lebih jauh.

Ikhsan dan Christian mengatakan bahwa mereka minim pengalaman bertanding pada turnamen level tinggi.

Baca Juga: Gregoria Dipastikan Tampil pada BWF World Tour Finals 2022, Ini Daftar Wakil Indonesia yang Lolos

Pelatih tunggal putra Indonesia, Irwansyah, menanggapi hal tersebut dengan merencanakan pemain lapis kedua untuk meningkatkan level mereka agar bisa mendekati Anthony, Jonatan, Christie, Shesar Hiren Rhustavito, dan Chico Aura Dwi Wardoyo.

"Rencana saya juga begitu. Pemain lapis dua ini saya paksa untuk mengejar, jadi levelnya tu secepatnya mau dinaikkan," kata Irwansyah kepada media, termasuk BolaSport.com di pelatnas Cipayung, Jakarta Timur.

"Mudah-mudahan tahun depan ranking yang mereka miliki bisa membuat mereka masuk turnamen level 300 dan 100 ke atas. Empat ini (Anthony, Jonatan, Shesar, dan Chico) sudah di atas. Tetapi, pemain bawah mau mengejar rivalnya tetap bagus," ucap Irwansyah.

Irwansyah optimistis dengan rencana menaikkan level Syabda dan kawan-kawan sebab menurutnya kualitas latihan mereka sudah baik.

"Pandemi Covid-19 membuat mereka jadi kurang jam terbang. Kalau pemain kurang jam terbang akan sulit beradaptasi dengan situasi di lapangan pertandingan atau lampu di lapangan. Berbeda dengan kejuaraan level Challenge, series dengan turnamen Super 300 ke atas."


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X