Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Marcus Rashford Beberkan Rahasia Kebangkitannya di Manchester United

By Khasan Rochmad - Sabtu, 25 Februari 2023 | 10:00 WIB
Penyerang Manchester United, Marcus Rashford, membeberkan rahasia kebangkitannya di musim 2022-2023.
OLI SCARFF/AFP
Penyerang Manchester United, Marcus Rashford, membeberkan rahasia kebangkitannya di musim 2022-2023.

Imbasnya, dia absen selama lebih kurang tiga bulan untuk menjalani pemulihan dan terpaksa melewatkan pramusim.

Rashford baru kembali ke skuad dengan adaptasi baru pada Oktober 2021, di mana kala itu tim masih dilatih Ole Gunnar Solskjaer.

Pemecatan Solskjaer pada November dan digantikan oleh pelatih interim, Ralf Ragnick, memperparah adaptasinya.

Penampilan buruknya tersebut bahkan membuat Rashford mendapatkan cemoohan dari para fan Manchester United.

Marcus Rashford mencetak 24 gol bersama Manchester United musim ini setelah mendulang brace dalam kemenangan 3-0 atas Leicester City pada pekan ke-24 Liga Inggris 2022-2023.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Marcus Rashford mencetak 24 gol bersama Manchester United musim ini setelah mendulang brace dalam kemenangan 3-0 atas Leicester City pada pekan ke-24 Liga Inggris 2022-2023.

Rumor dirinya akan hengkang pun mengemuka pada musim panas 2022 dan Paris Saint-Germain menjadi pihak yang menginginkan jasa Rashford.

Namun, kedatangan Erik ten Hag sebagai pelatih anyar yang memilih untuk percaya kepada Rashford menjadi titik balik kariernya.

Pemain yang promosi ke skuad utama pada 2015 ini mengakui bahwa periode tersebut adalah hal yang buruk baginya.

"Saya tidak berpikir apapun, saya tahu berapa lama berurusan dengan masalah cedera itu," kata Rashford, dikutip BolaSport.com dari The Guardian.

Baca Juga: Sergio Aguero Bocorkan Klub Selanjutnya yang Akan Diperkuat Lionel Messi


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Theguardian.com, Transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X