Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Prediksi Pemain Timnas U-22 Indonesia yang Masuk Daftar Shin Tae-yong Buat FIFA Matchday

By Wila Wildayanti - Minggu, 21 Mei 2023 | 14:15 WIB
Pemain timnas U-22 Indonesia, Marselino Ferdinan, saat melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Myanmar, Kamis (4/5/2023).
PSSI
Pemain timnas U-22 Indonesia, Marselino Ferdinan, saat melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Myanmar, Kamis (4/5/2023).

BOLASPORT.COM - Pelatih Shin Tae-yong dipastikan memanggil beberapa pemain timnas U-22 Indonesia untuk masuk dalam skuad Garuda yang akan tampil di FIFA Matchday.

Pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri membeberkan bahwa Shin Tae-yong telah memanggil beberapa pemainnya untuk naik kelas.

Dengan begitu, beberapa pemain dipastikan bakal bermain membela timnas Indonesia untuk berlaga di FIFA Matchday periode Juni 2023.

Pelatih asal Korea Selatan itu dikabarkan langsung menyerahkan beberapa nama untuk dibawa tampil di FIFA Matchday.

Baca Juga: Usai Timnas U-22 Indonesia Raih Medali Emas, Jeam Kelly Sroyer Akui Grogi Tampil di SEA Games 2023 karena Berstatus Debutan

Mantan pelatih timnas Korea Selatan itu tertarik membawa beberapa nama yang ikut berhasil membawa pulang medali emas dari SEA Games 2023.

Indra memang tak mengungkapkan siapa saja yang dipanggil ke timnas senior.

Tetapi, mereka nantinya dipastikan akan memperkuat skuad Garuda melawan Palestina pada 14 Juni mendatang.

Selain itu, mereka juga akan melawan klub besar lainnya.

Kemungkinan mereka bisa melawan Argentina, meski dari PSSI sampai saat ini berlum mengumumkan secara tegas.

Namun, Argentina belakangan ini diyakini bakal menjadi lawan timnas Indonesia pada FIFA Matchday.

Untuk itu, Shin pun izin meminta beberapa pemain ke Indra Sjafri.

Seperti diketahui, Indra Sjafri saat ini telah ditunjuk oleh ketum PSSI sepenuhnya menukangi timnas U-23 Indonesia.

Baca Juga: Indra Sjafri Pastikan Tak Akan Berebut Pemain dengan Shin Tae-yong

Ia bakal menjadi pelatih timnas U-23 untk tampil di Asian Games dan Kualifikasi Piala Asia U-23 2024.

Dari permintaan pelatih berusia 52 tahun itu, Indra mengaku telah memprosesnya dan sudah diberitahukan kepada Ketua Umum PSSI Erick Thohir.

Indra mengaku memang tak ada masalah terkait pemanggilan pemain untuk naik level.

Untuk itu, siapa saja pemain yang berhasil menarik perhatian Shin Tae-yong selama tampil di SEA Games 2023.

Prediksi pemain yang bakal dipanggil oleh Shin Tae-yong pastinya beberapa nama yang sudah sering tampil menjadi andalannya.

Rizky Ridho

Kapten timnas U-22 Indonesia ini diyakini bakal menjadi salah satu pilihan Shin Tae-yong agar Rizky Ridho masuk timnas Indonesia.

Rikzy Ridho bukan nama baru, bahkan bisa dikatakan namanya mencuat di era Shin Tae-yong karena selalu mendapat panggilan ke timnas dari kelompok usia hingga senior.

Untuk itu, ia diyakini bakal menjadi salah satu pemain yang masuk skuad.

Baca Juga: Curhatan Winger Timnas U-22 Indonesia yang Perdana Tampil di SEA Games dan Langsung Cicipi Medali Emas

Marselino Ferdinan

Pemain berusia 18 tahun ini menjadi salah satu pemain yang tak pernah lepas dari panggilan Shin Tae-yong.

Meski masih begitu muda, Marselino Ferdinan sering menjadi bagian dari timnas senior.

Oleh karena itu, pemain satu ini tak akan absen pada laga FIFA Matchday nantinya.

Ramadhan Sananta

Nama Ramadhan Sananta pastinya akan menjadi bagian dari salah satu pemain yang mendapat panggilan.

Bagaimana tidak? Sananta adalah salah satu top scorer timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2023.

Pemain PSM Makassar itu telah mencatatkan diri mencetak lima gol selama tampil di ajang dua tahunan tersebut.

Tentu saja, Sananta diharapkan bisa menjadi bomber garang timnas Indonesia nantinya.

Komang Teguh Trisnanda

Selain beberapa nama pemain lama dan andalan Shin Tae-yong.

Pelatih asal Negeri Gingseng tersebut tentu tak akan menyianyiakan beberapa nama yang tampil luar biasa selama di SEA Games 2023.

Baca Juga: Setelah Bawa Timnas U-22 Indonesia Juara, Indra Sjafri Terpilih Ikut FIFA Technical Leadership Diploma di Brasil

Terdapat beberapa nama yang memang mencuri perhatian salah satunya ada Komang Teguh yang tampil luar biasa kokoh menjaga lini belakang timnas.

Bahkan saat duet dengan Rizzky Ridho ia tampil cukup bagis sehingga mereka berhasil cleansheet dalam tiga pertandingan berturut-turut.

Situasi ini pun bisa membuat Komang eguh menjadi salah satu opsi buat Shin Tae-yong di timnas senior nantinya.

Fajar Fathur Rahman

Penyerang timnas U-22 Indonesia, Fajar Fathur Rahman.
PSSI
Penyerang timnas U-22 Indonesia, Fajar Fathur Rahman.

Salah satu pemain yang pastinya tak boleh diabaikan oleh Shin Tae-yong.

Fajar menjadi salah satu pemain yang paling berhasil mencuri perhatian pecinta sepak bola Tanah Air.

Pemain dengan posisi bek sayap itu tak hanya bagus dalam menjaga pertahanan timnas U-22 Indonesia saja.

Ia bahkan bersaing dengan Sananta sebagai top scorer di SEA Games 2023.

Pemain berusia 20 tahun itu sukses mencetak lima gol selama SEA Games 2023 ini.

Tentu ini sebagai kesempatan bagus buat Shin Tae-yong yang memang membutuhkan pemain yang haus akan gol.

Dengan begitu, apabila Fajar menjadi bagian pemain yang turut dipanggil ke timnas Indonesia.

Baca Juga: Dapat Bonus Medali Emas SEA Games 2023, Ini Rencana Top Skor Timnas U-22 Indonesia

Fajar bisa menjadi ancaman buat Witan Sulaeman ataupun Egy Maulana.

Apalagi kedua pemain tersebut belakangan ini dinilai mengalami penurunan penampilan.

Selain nama-nama tersebut memang ada beberapa pemain yang diyakini mendapat panggilan untuk promosi ke senior.

Beberapa pemain seperti Rio Fahmi ang juga tampil bagus di SEA Games 2023.

Namun, Shin Tae-yong sepertinya tidak terlalu membutuhkannya karena timnas Indonesia dipastikan akan diperkuat beberapa pemain naturalisasi.

Beberapa pemain naturalisasi dipastikan bermain di posisi bek, sehingga Rio diyakini tak begitu dibutuhkan.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X