Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Roberto Mancini Resmi Jadi Pelatih Arab Saudi, Borok Liga Italia Langsung Terbuka di Hari Pertama

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Selasa, 29 Agustus 2023 | 06:30 WIB
Roberto Mancini resmi diperkenalkan sebagai pelatih baru timnas Arab Saudi.
TWITTER.COM/SAUDINT
Roberto Mancini resmi diperkenalkan sebagai pelatih baru timnas Arab Saudi.

"Saya mulai berbicara dengan Federasi pada pertengahan Agustus," kata Mancini.

"Tentu saja, beberapa asisten saya tidak mengetahui situasi ini dan mereka perlu menyelesaikan situasi mereka di Italia."

"Untuk saat ini kami berada di sini, yang lain akan bergabung kemudian."

Baca Juga: Roberto Mancini Mundur dari Pelatih Timnas Italia, Badai Masalah dan Wafatnya 2 Sahabat Jadi Penyebab

"Kami memiliki cukup waktu untuk melakukan segalanya," lanjutnya.

Selain itu, Mancini sempat menyindir regulasi Liga Italia yang dinilai tidak ramah pemain lokal.

Mantan juru gedor timnas Italia itu mengakui cukup kesulitan saat memilih talenta terbaik untuk mewakili Gli Azzurri.

Di sisi lain, Mancini memuji kebijakan Liga Arab Saudi yang mewajibkan ada minimal tiga pemain lokal di tiap klub.

Hal itu dinilai akan membuat pemilihan pemain untuk timnas Arab Saudi menjadi lebih mudah.

"Saya sudah mulai menonton video para pemain selama 10 hari terakhir," ujar Mancini.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X