Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jose Mourinho Masih Cinta Man United, Kirim Kode Lagi?

By Beri Bagja - Sabtu, 17 Februari 2024 | 08:20 WIB
Jose Mourinho mencium trofi Liga Europa saat membawa Man United juara dengan menumbangkan Ajax pada final di Stockholm (24/5/2017). Mourinho masih mengungkapkan kecintaan kepada United.
ODD ANDERSEN/AFP
Jose Mourinho mencium trofi Liga Europa saat membawa Man United juara dengan menumbangkan Ajax pada final di Stockholm (24/5/2017). Mourinho masih mengungkapkan kecintaan kepada United.

Namun, Harry Maguire dkk gagal meraih satu pun gelar.

Sampai tiba saatnya Erik ten Hag menuntaskan puasa trofi sejak era Mou dengan menyabet titel Piala Liga musim lalu.

Adapun musim ini Ten Hag masih kesulitan membawa United sekadar menembus lima besar klasemen.

Red Devils juga tersingkir di Liga Champions dan Piala Liga Inggris.

Walaupun sedang merangkai start positif sejak pergantian tahun, bisa dibilang peluang terbesar United juara hanya tersedia di Piala FA.

Wajar apabila nama Mourinho masih didengungkan sejumlah fan militan Manchester United setiap kali klub meraih hasil negatif.

Dia sendiri masih merasa sangat dihargai pendukung Setan Merah.

"Saya bahkan lebih bangga ketika beberapa tahun kemudian (setelah dipecat United) saya kembali ke Old Trafford sebagai komentator bersama Roy Keane dan merasakan reaksi publik. Saya merasa, 'wow'," katanya.

"Merasakan reaksi seperti itu membuat saya terharu. Saya mencintai waktu-waktu saya di sana," imbuh Mourinho.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Metro.co.uk, FIVE YouTube channel

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X