Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Inter Milan dan Juventus Beda Level, I Nerazzurri Ibarat Timnas Brasil

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 20 Februari 2024 | 18:15 WIB
Para pemain Inter Milan merayakan gol mereka ke gawang Juventus pada duel Liga Italia di San Siro (4/2/2024).
ISABELLA BONOTTO/AFP
Para pemain Inter Milan merayakan gol mereka ke gawang Juventus pada duel Liga Italia di San Siro (4/2/2024).

Juventus asuhan Massimiliano Allegri justru mengalami penurunan performa belakangan ini yang membuat mereka keteteran mengejar Inter.

Jurnalis Italia, Riccardo Trevisani, menyoroti kinerja dari Inter dan Juventus di bawah masing-masing pelatih.

Menurut Riccardo Trevisani, Inter dan Juventus berada pada level berbeda.

Dalam pandangannya, Juventus arahan Allegri bermain memprioritaskan hasil dan tidak terlalu peduli dengan gaya permainan.

Baca Juga: Guardiola Menyesal Body Shaming ke Pemain Man City sampai Bikin Hancur

Sebaliknya, Inter asuhan Inzaghi bermain dengan permainan yang mengalir dan tempo tinggi.

Trevisani bahkan berani membandingkan Inter-nya Inzaghi dengan Timnas Brasil, sementara Juventus milik Allegri tak ubahnya Timnas Kosta Rika.

"Sekarang kita melihat Inter sebagai sebuah raksasa," ucap Trevisani, dikutip BolaSport.com dari Sportmediaset.

"Namun, mereka adalah raksasa yang dibangun oleh kerja keras klub dan pelatih mereka."

"Sedangkan saat ini pelatih Juventus hanya membangun sedikit hal."

"Mereka adalah tim yang memainkan sepak bola buruk."

"Inzaghi dan Allegri tiba tiga tahun lalu di Inter dan Juve."

"Sekarang yang satu tampak seperti Brasil dalam hal gaya permainannya, yang lain seperti Kosta Rika," imbuhnya.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : sportmediaset.it, Sempreinter.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X