Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bek Sepuh Inter Milan Bebas dari Sanksi Kasus Rasialisme, Acerbi: Saya Dianggap seperti Pembunuh

By Beri Bagja - Jumat, 29 Maret 2024 | 19:45 WIB
Francesco Acerbi saat merayakan gol pada laga Inter Milan di kandang AS Roma dalam lanjutan Liga Italia (10/2/2024).
ALBERTO PIZZOLI/AFP
Francesco Acerbi saat merayakan gol pada laga Inter Milan di kandang AS Roma dalam lanjutan Liga Italia (10/2/2024).

"Saya tak pernah menjadi orang rasialis," tuturnya kepada Corriere della Sera.

"Idola saya George Weah. Dia orang pertama yang menelepon saya ketika saya ditemukan memiliki tumor (2013)."

"Setelah saya terbebas dari kasus Selasa lalu, orang-orang di sekitar bereaksi seolah-olah saya pergi usai menghabiskan 10 tahun di penjara."

"Saya tidak ada masalah dengan Juan Jesus dan saya meminta maaf kepadanya juga."

"Tapi Anda tak bisa memanggil seseorang rasis untuk sebuah kesalahpahaman kata di tengah serunya pertandingan."

"Saya merasakan kemarahan yang sangat besar, seolah-olah saya telah membunuh seseorang."

"Seseorang dipermalukan, bahkan keluarganya dibantai," ucap bekas defender AC Milan.

Bek Inter Milan, Francesco Acerbi (kanan), diduga menghina bek Napoli, Juan Jesus, dengan ucapan berbau rasialis di partai Liga Italia (17/3/2024).
TWITTER.COM/CALCIOPEDIA
Bek Inter Milan, Francesco Acerbi (kanan), diduga menghina bek Napoli, Juan Jesus, dengan ucapan berbau rasialis di partai Liga Italia (17/3/2024).

Pihak Napoli dan Juan Jesus memang bereaksi sangat keras terhadap keputusan Federasi Sepak Bola Italia (FIGC) yang tidak menghukum Acerbi.

Kubu Napoli sampai berniat mencopot emblem 'Keep Racism Out' dalam seragam mereka.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportmediaset.mediaset.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X