Uji Coba Keempat, Shin Tae-yong Kabarkan Kondisi Timnas U-19 Indonesia

By Nungki Nugroho - Selasa, 28 Januari 2020 | 19:41 WIB
Pelatih sekaligus manajer timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berunding dengan Indra Sjafri saat memimpin latihan timnas U-19 Indonesia. (PSSI.ORG)

Baca Juga: Tantangan dari Menpora untuk PSSI dan Timnas U-19 Binaan Shin Tae-yong

Tak hanya uji coba, timnas U-19 Indonesia juga digembleng dengan latihan fisik selama di Thailand.

"Selain latihan atau uji coba pagi, sore kami juga akan terus berlatih. Tetap fokus ke latihan fisik," tutur Shin mengakhiri.

Rencananya, timnas U-19 Indonesia masih akan menjalani pemusatan latihan di Thailand hingga awal Februari 2020.

Mereka dipersiapkan untuk tampil di Piala Asia U-19 yang berlangsung pada Oktober 2020.

Setahun kemudian, timnas U-19 Indonesia akan berjuang di Piala Dunia U-20 2021 yang berlangsung di Indonesia.

Baca Juga: Satu Hal Jadi Perhatian Shin Tae-yong Usai Kalah di Laga Ketiga TC Thailand

Berikut daftar 28 pemain yang mengikuti pemusatan latihan timnas U-19 Indonesia di Thailand:

Kiper

1.Ernando Ari Sutaryadi (Persebaya)
2.Muhamad Darmawan (PPLP DKI Jakarta)
3.Muhamad Adisatryo (PSMS Medan)