Pantang Menyerah, Yamaha Tunggu Hati Valentino Rossi Goyah untuk Goda VR46 Menjauh dari Ducati

By Delia Mustikasari - Kamis, 17 Agustus 2023 | 05:00 WIB
Valentino Rossi dan Alessio Salucci. ( DOK. YAMAHA )

Untuk bersaing di kelas utama MotoGP, Rossi dan timnya lebih membutuhkan motor yang kompetitif daripada romansa masa lalu.

"Sekarang, VR46 adalah proyek lain dan saya bukanlah satu-satunya orang yang mengelolanya," kata Rossi, dilansir dari Motosan.

"Semua orang senang dengan kemitraan bersama Ducati, motornya bekerja dengan baik dan kami memiliki kontrak hingga 2024."

"Kami di MotoGP bersaing untuk podium dan untuk itu kami membutuhkan motor yang kompetitif."

"Sayangnya, motor M1 milik Yamaha belum bisa," aku pria asal Italia itu.

Baca Juga: Jack Miller: Fantastis jika KTM Tandatangani Nama Besar seperti Marc Marquez