Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Revolusi Lini Tengah Juventus: Gaet 2 Pemain Anyar, 2 Andalan Keluar

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Sabtu, 5 Januari 2019 | 16:47 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo (kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang Sampdoria dalam laga Liga Italia di Stadion Allianz, Turin pada 29 Desember 2018.
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo (kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang Sampdoria dalam laga Liga Italia di Stadion Allianz, Turin pada 29 Desember 2018.

Ramsey kabarnya menolak tawaran paris Saint-Germain (PSG) untuk bisa bergabung dengan Si Nyonya Tua.


Gelandang Arsenal, Aaron Ramsey.(TWITTER.COM/SBOBET)

Sedangkan yang kedua, Juventus masih akan mencoba untuk memulangkan Paul Pogba dari Manchester United.

Fabio Paratici (direktur olahraga) dan Andrea Agnelli (presiden) kabarnya sudah memikirkan kondisi yang tepat untuk membeli Pogba.

Kondisi tersebut adalah Juventus harus terlebih dahulu menjual dua pemain tengah, hal yang juga dikatakan di laporan Tuttosport ini.

Dari dua pemain yang akan hengkang, yang pertama adalah Sami Khedira.

Bahkan Khedira kabarnya akan diikutkan dalam paket pertukaran dengan Aaron Ramsey di bursa transfer ini.

Berusia 31 tahun, Khedira sudah membela Juventus sejak bergabung dari Real Madrid pada 2015 lalu.


Dalam sesi gim latihan perdana Timnas Jerman menjelang Piala Dunia 2018 di Pusat Olahraga CSKA di Vatutinki, Moskow, Rabu (13/6/2018), Sami Khedira (kiri) ditempatkan di tim yang berlainan dengan Thomas Mueller (kanan).(HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA)

Nama kedua yang akan dijual adalah Miralem Pjanic.

Meski Pjanic adalah andalan utama di lini tengah, gaji yang terus naik dan ketertarikan klub lain terhadapnya bisa saja membuat Juventus memutuskan untuk menjual sang pemain.

Apakah revolusi lini tengah Juventus ini akan berjalan lancar?

Baca juga artikel menarik lainnya:


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : Tuttosport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X