Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Usai Adu Kepala dengan David Luiz, Begini Kabar Raul Jimenez Sekarang

By Adi Nugroho - Senin, 30 November 2020 | 22:05 WIB
Raul Jimenez (kanan) dan David Luiz sama-sama terkapar usai keduanya terlibat dalam insiden adu kepala pada pertandingan Wolverhampton Wanderers melawan Arsenal di pekan ke-10 Liga Inggris 2020-2021.
TWITTER.COM/BRFOOTBALL
Raul Jimenez (kanan) dan David Luiz sama-sama terkapar usai keduanya terlibat dalam insiden adu kepala pada pertandingan Wolverhampton Wanderers melawan Arsenal di pekan ke-10 Liga Inggris 2020-2021.

Pada Senin (30/11/2020) pagi waktu Inggris, Wolves langsung merilis kabar terbaru tentang kondisi striker berpaspor Meksiko itu.

Wolves menyatakan kalau Jimenez sudah merasa lebih nyaman setelah menjalani operasi tak lama sejak insiden itu terjadi.

Baca Juga: AC Milan Hobi Jebol Gawang Lawan di Liga Italia, Persis 48 Tahun Lalu

"Raul merasa nyaman setelah menjalani operasi tadi malam, yang dia jalani di rumah sakit London," bunyi pernyataan tersebut seperti dikutip BolaSport.com dari laman resmi Wolves.

"Dia telah bersama pasangannya, Daniela, dan sekarang sedang beristirahat."

"Dia akan tetap di bawah pengawasan selama beberapa hari untuk memulai pemulihannya."

"Klub ingin berterima kasih kepada staf medis di Arsenal, paramedis NHS, staf rumah sakit, dan ahli bedah, yang melalui keterampilan dan tanggapan awal mereka, telah membantu."

"Klub meminta agar Raul dan keluarganya sekarang diberi ruang dan privasi, sebelum kabar lebih lanjut diberikan pada waktunya," lanjut pernyataan Wolves.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : wolves.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X