Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mengenang Kemenangan Terakhir Timnas Indonesia, Beto Sakit tapi Bisa Cetak 4 Gol

By Hugo Hardianto Wijaya - Selasa, 15 Juni 2021 | 06:30 WIB
Andik Vermansah dan Alberto Goncalves merayakan gol pada laga timnas Indonesia Vs Vanuatu di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Sabtu (15/6/2019).
GERRY LOTULUNG/KOMPAS.COM
Andik Vermansah dan Alberto Goncalves merayakan gol pada laga timnas Indonesia Vs Vanuatu di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Sabtu (15/6/2019).

BOLASPORT.COM - Tepat hari ini, 15 Juni dua tahun lalu, timnas Indonesia mendapatkan kemenangan terakhirnya kala melakoni laga uji coba kontra timnas Vanuatu.

Timnas Indonesia telah menyelesaikan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia dengan hasil menyakitkan.

Bersaing dengan Thailand, Malaysia, Vietnam, dan Uni Emirat Arab di Grup G, skuad Garuda harus puas menjadi juru kunci dengan satu poin saja.

Satu poin itu didapatkan Evan Dimas Cs kala menahan imbang Thailand 2-2 pada laga 3 Juni 2021.

Baca Juga: Johann Zarco Disebut Punya Potensi untuk Menangi Balapan MotoGP

Sementara pada tujuh laga sisanya timnas Indonesia selalu mengalami kekalahan.

Bila melihat data yang ada, timnas Indonesia terakhir kali mendapatkan kemenangan tepat hari ini, 15 Juni dua tahun lalu.

Kemenangan itu diraih skuad Garuda kala menghadapi timnas Vanuatu dalam laga uji coba internasional di Stadion utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (15/6/2019) malam WIB.

Hebatnya, timnas Indonesia yang masih diasuh oleh Simon McMenemy berhasil menang dengan setengah lusin gol tanpa balas.

Baca Juga: EURO 2020 - Sebiji Gol Lagi, Gelandang Buangan Liverpool Selevel Marco van Basten


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X