Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Indonesia Hancur Lebur, Jangan Hakimi Shin Tae-yong

By Alif Mardiansyah - Senin, 21 Juni 2021 | 08:30 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tengah memberikan intruksi kepada anak asuhnya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tengah memberikan intruksi kepada anak asuhnya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.

Timnas Indonesia menjadi satu-satunya tim di Grup G yang tidak mampu memetik kemenangan dalam delapan laga yang dijalaninya.

Klasemen akhir Grup G menempatkan timnas Indonesia di posisi juru kunci dengan meraih satu poin dari hasil satu kali imbang dan tujuh kali kalah.

Lantas, apakah performa buruk timnas Indonesia membuat kita harus menghakimi Shin Tae-yong?

Baca Juga: Alasan JDT Tak Bawa Syahrian Abimanyu Cs di Liga Champions Asia 2021

Menurut saya sebagai penulis, hal tersebut bukanlah sesuatu yang bijaksana.

Belum lama ini, penulis baru saja menonton ulasan di YouTube dari salah satu pengamat sepak bola tersohor di Indonesia, yakni Bung Towel alias Tommy Welly.

Walaupun saya telat untuk menontonnya, ada analisis Bung Towel yang membuat saya pribadi tertegun mengenai timnas Indonesia.

Bung Towel beranggapan kalau sejatinya Shin Tae-yong sedang membangun generasi baru di timnas Indonesia dalam kiprahnya pada Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia.

Baca Juga: Jalani Tahun ke-4 di Liga Thailand, Begini Kesan Bek Timnas Indonesia

Generasi yang dibangun Shin Tae-yong dibuat guna mempersiapkan tim untuk jangka panjang.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Youtube Vincent & Desta, YouTube/Gocek BungTowel

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X