Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

'Cari Kompensasi dari Sponsor Lee Zii Jia, Jangan Larang Dia untuk Bersaing'

By Delia Mustikasari - Sabtu, 22 Januari 2022 | 17:40 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia (kiri), bersama Direktur Kepelatihan BAM, Wong Choong Hann.
OWEE AH CHUN/NST
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia (kiri), bersama Direktur Kepelatihan BAM, Wong Choong Hann.

Baca Juga: BAM Sodorkan Syarat, Lee Zii Jia Bisa Lolos Sanksi Pencekalan?

"Namun, BAM bukan perusahaan komersial yang ingin mendapatkan pengembalian investasi. Misi BAM adalah meningkatkan prestasi bulu tangkis bangsa dan bukan untuk keuntungan komersial," tutur Najib.

BAM memutuskan untuk menghukum pebulu tangkis papan atas negara itu, Zii Jia dengan memutuskan untuk tidak mendaftarkannya ke turnamen yang disetujui Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) selama dua tahun.

Hukuman serupa dijatuhkan kepada mantan tunggal putri nasional Malaysia nomor 1, Goh Jin Wei, Oktober lalu.

Anggota parlemen mengatakan bahwa dia setuju dengan mantan pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Chong Wei dan Menteri Pemuda dan Olahraga Datuk Seri Ahmad Faizal Azumu bahwa hukuman yang dijatuhkan terhadap Zii Jia terlalu keras.

Pada Jumat (21/1/2022), Ahmad mengatakan bahwa dia akan bertemu dengan BAM dan Lee untuk mencari solusi atas masalah tersebut.

Baca Juga: Buah Kontroversi BAM, Muncul Petisi Bela Lee Zii Jia dan Goh Jin Wei


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : The Star

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X