Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Filosofi Jersei Manchester City Musim 2022-2023, Dibuat untuk Hormati Sang Legenda

By Arizal Muhammad Valevi - Jumat, 20 Mei 2022 | 16:45 WIB
Gabriel Jesus dengan jersei baru Manchester City musim 2022-2023
twitter / @ManCity
Gabriel Jesus dengan jersei baru Manchester City musim 2022-2023

BOLASPORT.COM - Manchester City telah meluncurkan jersei kandang mereka untuk musim 2022-2023, dengan desain retro untuk menghormati legenda klub, Colin Bell.

Colin Bell adalah salah satu legenda Manchester City yang memainkan 352 laga bersama The Citizens pada 1966-1979, dan telah meninggal pada tahun 2021.

Untuk menghormati sang legenda, The Citizens pada musim 2022-2023 akan mengenakan jersei dengan nuansa 1960-an.

Jersei kandang Man City 2022-2023 menampilkan kesan retro seperti saat era Bell dengan sedikit sentuhan modern.

Seragam baru akan sedikit lebih unik karena posisi antara logo klub, apparel, dan sponsor akan berada di tengah.

Logo mahkota di dalam garis leher bertujuan untuk memberi penghormatan kepada "Colin the King."

 Baca Juga: Legenda Man United Curiga Ada yang Aneh saat Man City Juara Liga Inggris 2011-2012

Dilansir BolaSport.com dari 90min, Marco Mueller sebagai Senior Head of Product Line Management Teamsport Apparel menjelaskan konsep jersei Man City.

“Jersei kandang Manchester City yang baru adalah penghargaan yang pas untuk gaya kostum kandang City klasik di masa lalu."


Editor : Beri Bagja
Sumber : 90min.com, Twitter Manchester City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X