Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gol Cepat Pedro Neto Dibalas Sadio Mane, Liverpool Imbang Lawan Wolves di Paruh Pertama

By Khasan Rochmad - Minggu, 22 Mei 2022 | 23:00 WIB
Sadio Mane merayakan golnya saat Liverpool menghadapi Wolves pada pekan ke-38 Liga Inggris 2021-2022, Minggu (22/5/2022).
TWITTER.COM/LFC
Sadio Mane merayakan golnya saat Liverpool menghadapi Wolves pada pekan ke-38 Liga Inggris 2021-2022, Minggu (22/5/2022).

Diawali oleh tendangan gawang Jose Sa, bola mengarah ke Raul Jimenez yang lolos dari jebakan offside.

Jimenez lalu mengirim umpan ke tengah kotak penalti yang langsung disambar oleh Neto menggunakan kaki kiri.

Liverpool menyamakan kedudukan melalui gol yang dilesakkan oleh Sadio Mane pada menit ke-24.

Menerima umpan backheel dari Thiago Alcantara, Mane, yang terlepas dari penjagaan Conor Coady, berhasil melepasan tendangan kaki kiri dari dalam kotak penalti.

Tendangan yang mengarah ke sudut kanan gawang tersebut berhasil mengelabui Jose Sa. 

Baca Juga: Susunan Pemain Liverpool Vs Wolves - Tanpa Mo Salah dan Van Dijk, The Reds Jalani Laga Hidup Mati sambil Berharap

Menit ke-38, Mane kembali mengancam melalui sundulan setelah menerima umpan yang dikirimkan Alexander-Arnold dari sisi kiri pertahanan Wolves.

Namun, bola sundulan Mane masih bisa ditangkap oleh Jose Sa.

Semenit berselang, Alisson Becker berhasil menggagalkan peluang yang diperoleh Hwang Hee-chan.

Hwang, yang lepas dari pengawalan para pemain Liverpool, menggiring bola ke kotak penalti.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Premierleague.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X