Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pemain dan Pelatih Timnas U-16 Indonesia Diundang untuk Hadiri Upacara Bendera di Istana Merdeka

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 16 Agustus 2022 | 18:35 WIB
Skuad Timnas U-16 Indonesia saat menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya.
MUTIARA KURNIA/BOLASPORT.COM
Skuad Timnas U-16 Indonesia saat menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya.

BOLASPORT.COM - Sebanyak 28 pemain timnas U-16 Indonesia dan 5 pelatih akan menghadiri upacara bendera untuk memperingati HUT ke-77 Republik Indonesia di halaman Istana Merdeka, Jakarta.

Seperti diketahui, skuad Garuda Asia baru saja meraih gelar juara pada ajang Piala AFF U-16 2022.

Hasil ini sekaligus membuat timnas U-16 sampai saat ini sudah meraih dua gelar juara.

Sebelumnya, mereka sempat keluar sebagai juara pada tahun 2018.

Baca Juga: David da Silva Mulai Tajam Tapi Persib Bandung Masih Punya Satu Masalah

Dua gelar ini membuat skuad Garuda Asia menyamai Myanmar, Australia, dan Malaysia.

Sementara dua tim yakni Vietnam dan Thailand masih pengpoleksi gelar juara terbanyak yakni tiga kali.

Baca Juga: Demi Naik ke Puncak Klasemen, Yabes Roni Bertekad Kuat Bawa Bali United Raih Kemenangan

Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, menyampaikan apresiasi kepada pemerintah yang memberikan kesempatan ini.

Hal ini merupakan kebanggan bagi skuad Garuda Asia yang bisa mengharumkan nama negara di kancah Asia Tenggara.

‘’Ini suatu kebanggaan bagi pemain dan tentu PSSI diundang ke istana untuk mengikuti upacara bendera."

"Terima kasih kepada bapak Presiden Joko Widodo dan Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali yang begitu perhatian terhadap sepakbola nasional,’’ kata Mochamad Iriawan dilansir BolaSport.com dari laman PSSI.

Baca Juga: Witan Sulaeman Mengelak Saat Dibandingkan dengan Egy Maulana Vikri oleh Wartawan Slovakia

Setelah keluar sebagai juara, timnas U-16 Indonesia mendapatkan banyak bonus.

Pertama Kafiatur Rizky dkk menerima  bonus sebesar Rp1.385.000.000.

Selain itu, perusahaan J99Corp juga memberikan bantuan berupa 28 laptop.

Baca Juga: Sah! Nasib Jacksen F Tiago di Persis Ditentukan saat Lawan Bhayangkara FC

Saat ini semua pemain sudah kembali ke klubnya masing-masing.

Mereka sedang bertarung dalam ajang Elite Pro Academy U-16 2022.

Selanjutnya, semua pemain akan bergabung ke timnas untuk mempersiapkan tim dalam ajang Kualifikasi Piala Asia U-17 2022 yang akan digelar pada bulan Oktober mendatang.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X