Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lionel Messi Panen Rekor di Babak I, Argentina Injakkan 1 Kaki di 8 Besar Piala Dunia 2022

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Minggu, 4 Desember 2022 | 02:50 WIB
Kapten timnas Argentina, Lionel Messi, berebut bola dengan bek timnas Australia, Kye Rowles, dalam laga babak 16 besar Piala Dunia 2022 di Stadion Ahmad Bin Ali, Sabtu (3/12/2022).
MANAN VATSYAYANA/AFP
Kapten timnas Argentina, Lionel Messi, berebut bola dengan bek timnas Australia, Kye Rowles, dalam laga babak 16 besar Piala Dunia 2022 di Stadion Ahmad Bin Ali, Sabtu (3/12/2022).

Lionel Messi cs tetap melancarkan berbagai serangan ke lini belakang timnas Australia di sisa waktu babak pertama.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 - Minim Menit Bermain Bersama Inggris, Phil Foden Mengaku Frustrasi dan Kecewa

Namun, hingga peluit tanda turun minum berbunyi, Argentina tetap tidak mampu menambah keunggulan. Skor 1-0 tetap bertahan.

Di babak pertama ini, Messi sudah mencatatkan rekor baru selain mencetak gol pertamanya di fase knock-out Piala Dunia.

Lesakan ke gawang Australia ini menjadi gol ke-789 penyerang berusia 35 tahun itu di sepanjang kariernya sebagai pesepak bola.

Argentina 1-0 Australia (Lionel Messi 35')

Berikut susunan pemain Argentina vs Australia seperti dikutip BolaSport.com dari laman resmi FIFA:

Argentina (4-3-3): 23-Emiliano Martinez; 26-Nahuel Molina, 13-Cristian Romero, 19-Nicolas Otamendi, 8-Marcos Acuna; 7-Rodrigo De Paul, 24-Enzo Fernandez, 20-Alexis Mac Allister; 10-Lionel Messi, 9-Julian Alvarez, 17-Alejandro Gomez

Pelatih: Lionel Scaloni

Australia (4-4-2): 1-Mathew Ryan; 2-Milos Degenek, 4-Kye Rowles, 19-Harry Souttar, 16-Aziz Behich; 7-Mathew Leckie, 13-Aaron Mooy, 22-Jackson Irvine, 26-Keanu Baccus; 14-Riley McGree, 15-Mitchell Duke

Pelatih: Graham Arnold

Wasit: Szymon Marciniak (Polandia)


Editor : Septian Tambunan
Sumber : FIFA.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X