Penjelasan Menpora Setelah Keserimpet Lidah Sebut Fajar/Rian 'Pemain Tunggal dan Kurang Dikenal'

By Agung Kurniawan - Rabu, 20 Oktober 2021 | 13:50 WIB
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Zainudin Amali, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 12 September 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Denmark Open 2021 - Rinov/Pitha Lega Bisa Singkirkan Yuki/Misaki

"Sebab, ranking Fajar/Rian saat ini masih di bawah Markus/Kevin dan Ahsan/Hendra, pola permainan Marcus/Kevin dan Ahsan/Hendra pasti sudah sangat dikenal lawan."

Zainudin Amali lantas memuji PBSI karena mempersiapkan pemain pelapis yang mumpuni.

"Saya juga mengapresiasi PBSI yang sudah mempersiapkan lapisan pemain atau regenerasi ganda putra kita, itu saja sebenarnya yang saya jelaskan," ujar Zainudin Amali.

Baca Juga: Denmark Open 2021 - Greysia Polii Bersyukur Bisa Lakukan 'Comeback'